Sssst, Begini 4 Cara Supaya Kamu Gak Ketahuan Naksir Sama Gebetan!

Sssst, Begini 4 Cara Supaya Kamu Gak Ketahuan Naksir Sama Gebetan!

Ketika kita tertarik dengan seseorang, seringkali kita langsung menunjukkan sikap-sikap tertentu yang bikin si doi tahu soal perasaan kita. 

Nah, tapi nyatanya, hal kayak gini malah bisa membuat si doi jadi cepat ilfeel, atau malah jadi mengacuhkanmu. Supaya kamu gak keliatan naksir dengan orang yang kamu suka, nih ada beberapa tips yang bisa kamu lakukan. Bisa dicoba, ya!

# Jangan terlalu cepat membalas pesan

Tips supaya gak ketahuan naksir dengan gebetan (pexels.com)

Ketika PDKT, hal yang paling sering dilakukan adalah chatting. Nah, ketika kamu terlalu cepat membalas pesannya, ini bisa memberikan kesan kalo kamu emang suka banget sama dia. Hal seperti ini emang mesti jadi perhatian kamu.

Ketika menerima notifikasi pesan darinya, coba jangan terlalu cepat membalas. Kalo waktunya bekerja, fokus lah dengan pekerjaanmu dulu, baru membalas pesannya. Cara  kayak gini penting supaya kamu punya aspek kehidupan lain yang jadi prioritasmu dibanding dia.

# Jangan banyak memuji dirinya di media sosial

Saat menyukai seseorang, rasanya dia bakal terlihat sangat sempurna, bukan? Ada niatan kamu buat selalu memberikannya pujian hingga membuatnya tersipu malu. Tapi sebaiknya, hal seperti ini jangan terlalu sering dilakukan ya. Supaya gebetanmu gak cepat bosan atau memicu perasaan ilfeel.

# Tidak selalu setuju dengan pendapatnya



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"