Bukan hanya bagi pemilik kulit bibir yang normal, bahkan bibir kering dan pecah-pecah juga bisa merasakan manfaatnya ini. Lip serum mampu melembabkan dan melembutkan kulit bibir. Produk perawatan bibir ini memperbaiki sel-sel yang tidak sehat dan menjadikannya elastis kembali.
3. Mencegah Iritasi Bibir
Sinar ultraviolet matahari ternyata berpengaruh buruk juga bagi bibir. Ekstrak minyak tanaman yang terkandung pada lip serum akan membentuk lapisan pelindung bibir sehingga daya tahan kulit bibir menjadi kuat dan iritasi dapat dicegah.
4. Membersihkan Sisa Kotoran di Bibir