Mau Cantik? Yuk Intip 3 Rahasia Kecantikan Kulit Perempuan China

Mau Cantik? Yuk Intip 3 Rahasia Kecantikan Kulit Perempuan China

Apa sih rahasia kecantikan kulit perempuan China? Sebagaimana diketahui, negara ini dikenal memiliki penduduk dengan kulit putih bersih dan tampak sehat. Para perempuannya juga terkenal dengan kulitnya yang putih mulus dan bercahaya.

Perempuan mana sih yang tidak ingin memiliki kulit yang cantik seperti itu? Faktanya, ada sejumlah rahasia kecantikan kulit perempuan China memang sepertinya patut ditiru. mereka cenderung memiliki rutinitas perawatan kulit yang ketat dan konsisten. Mereka memprioritaskan pembersihan kulit, menggunakan pembersih lembut dan melakukan double cleansing untuk menghilangkan kotoran dan minyak.

Mereka juga menggunakan toner untuk menghidrasi dan menyeimbangkan kulit, serta mengaplikasikan serum dan pelembap untuk menjaga kelembapan kulit. Selain itu, ada sejumlah bahan alami yang selalu mereka gunakan untuk merawat kulit. Nah, kalau kamu salah satunya yang ingin memiliki kulit cantik seperti perempuan China, yuk intip ulasan berikut ini!

1. Mengencangkan Kulit dengan Air Beras

1. Mengencangkan Kulit dengan Air Beras Rahasia Kecantikan Kulit Perempuan China (via Tokopedia)

Punya air beras? Jangan langsung di buang ya. Sebab para perempuan China memanfaatkan air beras sebagai toner alami yang sangat baik untuk mengencangkan kulit. Cara penggunaannya cukup mudah kok!

Pertama-tama, siapkan air semangkuk dan rendam beras, kemudian aduk hingga air berubah menjadi putih susu. Selanjutnya, simpan air beras tadi ke dala lemari es dan kamu bisa menggunakan airnya sebagai toner. Air beras ini bisa disimpan hingga 4 hari.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"