Mata Pedih Akibat Pakai Sunscreen? Jangan Panik, Lakukan Upaya Pertolongan dan Hindari Hal Ini!

Mata Pedih Akibat Pakai Sunscreen? Jangan Panik, Lakukan Upaya Pertolongan dan Hindari Hal Ini!
Ilustrasi Memakai Sunscreen (Shutterstock)

Hindari Sunscreen dengan Bahan Ini

Menurut Susan Boiko, MD, seorang dokter kulit anak bersertifikat di Rady dan Associate Professor Dermatologi Klinis di UC San Diego, formula mineral seperti zinc atau titanium dioksida pada sunscreen, adalah pilihan yang baik. Sebab, sunscreen dengan jenis ini dibuat untuk kulit sensitif dan tidak bikin mata pedih saat berkeringat.

Sebaliknya, menurut Cummings, hindari bahan kimia seperti octyl methoxycinnamate, sebab mereka susah diratakan dan pedih di kulit.

Ilustrasi Mata Pedih Akibat Pakai Sunscreen (Milleur Beauty)



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"