Kulit Kering Karena Ruangan AC, 5 Bahan Ini Bisa Jadi Solusi Jaga Kulit Tetap Lembab

Kulit Kering Karena Ruangan AC, 5 Bahan Ini Bisa Jadi Solusi Jaga Kulit Tetap Lembab

Pendingin udara atau Air Conditioner (AC) memang mampu membuat tubuhmu tetap sejuk. Tapi tahukah kamu kalau AC juga bisa mengurangi kelembapan kulit? Beberapa dari kalian mungkin tidak memperhatikan jika kulit akan semakin kering setelah berada di ruangan ber-AC terlalu lama. Bukan tidak mungkin juga akan membuat kulit lebih kaku dan kusam.

Namun tidak perlu khawatir, ada beberapa bahan yang bisa digunakan untuk mengatasi kulit kering, terlebih buat kamu yang setiap hari harus berada di kantor dalam ruangan ber-AC. Apa saja bahan-bahan tersebut? Beerikut yang dirangkum dari Boldsky. 

1. Face Mist 

Rajin menggunakan face mist merupakan salah satu yang bisa dilakukan untuk memberikan kelembapan pada kulit di siang hari tanpa perlu merusak makeup kalian. Bahan-bahan yang terkandung dalam face mist seperti gliserin, asam hialuronat, dan glikol dipercaya bisa membantu menghidrasi dan mengembalikan keseimbangan kelembapan kulitmu. 

2. Petroleum jelly 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"