Kondisi Bibirmu Hitam? Coba Cegah dengan 5 Tips Ini

Kondisi Bibirmu Hitam? Coba Cegah dengan 5 Tips Ini
Ilustrasi orang merokok (detik.com)

Dikutip dari laman Healthline, kandungan nikotin yang terdapat di rokok bisa membuat pembuluh darah menyempit. Hingga akhirnya, kulit jadi kekurangan oksigen dan nutrisi. 

Hal ini pun juga menyebabkan melanin di bibir maupun gusi menjadi gelap sehingga pigmentasinya jadi gak merata.

4. Laser Bibir

Jika kamu sudah melakukan banyak cara untuk mencerahkan kulit bibir dan belum berhasil, solusi terakhir yang bisa kamu coba adalah melakukan tindakan laser.

Perawatan ini mesti kamu lakukan berulang kali ya untuk mengurangi pigmentasi bibir. Setidaknya lakukan 4 minggu sekali agar bisa mendapatkan hasil yang diinginkan.

5. Konsumsi Vitamin C

Ilustrasi vitamin C (idntimes.com)

Terakhir, kamu juga butuh mengkonsumsi vitamin C secara cukup untuk mengatasi hiperpigmentasi. Bisa juga kamu mencari produk lip balm yang mengandung vitamin C agar kondisi warna bibir yang hitam bisa berkurang.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"