Jangan Sampai Terjebak, Yuk Kenalan Sama Snowplow Parenting yang Bikin Anak Nggak Dewasa

Jangan Sampai Terjebak, Yuk Kenalan Sama Snowplow Parenting yang Bikin Anak Nggak Dewasa

Ingin membantu anak menyelesaikan masalahnya memang hal wajar. Namanya orangtua, pasti ingin kehidupan anaknya baik-baik saja tanpa terhalang kerikil tajam. Namun, jangan sampai kamu terjebak ke dalam snowplow parenting yang justru membuat anak kehilangan kedewasaannya, ya. Lantas, seperti apa sih snowplow parenting? Kenapa bisa membuat anak menjadi tidak dewasa dan mandiri? Merangkum dari berbagai sumber, berikut ini penjelasannya.

Apa itu Snowplow Parenting?

Apa itu Snowplow Parenting? Snowplow Parenting (via Children's Mercy)

Snowplow parenting merupakan istilah yang digunakan untuk menunjukkan pola asuh orang tua yang overprotektif pada anaknya. Dalam hal ini, orang tua selalu ikut campur urusan anak dan berusaha menyingkirkan segala rintangan yang bisa memicu kegagalan sang anak. Padahal membiarkan anak sesekali mengalami kegagalan akan membuat anak lebih kuat dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah yang dia hadapi.  Tentu saja dengan bimbingan yang tepat ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"