Fakta-Fakta Menarik tentang Barbie, Boneka Ikonik yang Mengubah Sejarah Dunia

Fakta-Fakta Menarik tentang Barbie, Boneka Ikonik yang Mengubah Sejarah Dunia

Perilisan film Barbie yang dibintangi Margot Robbie dan Ryan Gosling ternyata mengundang antusiasme banyak pihak. Rasa penasaran terhadap boneka ini pun kembali meningkat, sehingga banyak yang melakukan cosplay dan berdandan ala Barbie. Namun tahukah kamu bahwa Barbie bukan sekedar mainan biasa?

Dilansir dari Barbiemedia, boneka ikonik ini telah ada selama beberapa dekade dan menjadi bagian tak terpisahkan dari masa kecil banyak anak perempuan di seluruh dunia. Selain menjadi mainan yang menyenangkan, Barbie juga memiliki sejarah dan fakta menarik yang mungkin tidak banyak orang tahu. Berikut beberapa di antaranya:

1. Kelahiran Boneka Barbie

Fakta Menarik tentang Barbie (via Glamour UK)

Barbie memiliki nama lengkap yang mungkin tidak banyak diketahui orang, yaitu Barbara Millicent Roberts. Boneka ini lahir pada tanggal 9 Maret 1959, dan diciptakan oleh Ruth Handler, salah satu pendiri perusahaan mainan Mattel.

Inspirasi untuk menciptakan Barbie datang dari melihat putrinya bermain dengan boneka berbentuk bayi saja. Ruth merasa bahwa anak perempuan harus memiliki mainan yang mewakili peran perempuan dewasa, dan inilah lahirnya ide untuk menciptakan boneka Barbie yang berwujud remaja dengan berbagai profesi dan pilihan busana.

2. Penampilan Fisik



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"