Pasangan kamu termasuk orang yang religius? Wah, memberikan kado berupa hijab dan cd lagu rohani akan membuat dia merasa sangat diperhatikan. Karena dia merasa bahwa kamu tahu seperti apa dirinya.
4. Set Pisau dan Chopper
Si dia suka memasak? Hadiahkan satu set pisau cantik dan juga chopper. Dua benda tersebut akan sangat bermanfaat untuk dia setiap hari. Kamu juga bisa dimasakin masakan lezat setiap hari kan?
Nah, sekarang sudah tahu ide kado sederhana apa saja yang bisa membangkitkan mood pasangan. Selamat mencoba ya.