Emak-Emak Wajib Tahu! Ini 4 Tips Merawat Blender agar Tak Cepat Rusak

Emak-Emak Wajib Tahu! Ini 4 Tips Merawat Blender agar Tak Cepat Rusak

4. Cabut Kabel Setelah Digunakan

4. Cabut Kabel Setelah Digunakan Tips Merawat Blender (via Kompas)

Nggak cuma hemat energi, namun mencabut kabel setelah selesai menggunakan blender akan membuat blender menjadi lebih awet. Pasalnya, ada komponen listrik yang jika tidak digunakan namun terus tercolok ke listrik, akan cepat rusak.

Nah, itu tadi beberapa tips merawat blender agar tidak cepat rusak. Dengan perawatan yang tepat, maka semua peralatan akan awet dan memberikan manfaat lebih lama. Semoga informasi ini berguna untuk kamu ya!.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"