Catat! Begini Tips Menggunakan Retinol untuk Pemula Agar Hasilnya Maksimal

Catat! Begini Tips Menggunakan Retinol untuk Pemula Agar Hasilnya Maksimal

Selain Niacinamide, Retinol juga menjadi salah satu produk skincare yang saat ini tengah digandrungi. Namun kamu harus tahu tips menggunakan retinol untuk pemula agar produk yang kamu gunakan dapat bekerja secara maksimal dan nggak sia-sia.

Manfaat retinol memang tidak diragukan lagi, dengan penggunaan rutin kamu bisa memiliki kulit wajah yang lebih bercahaya, bebas jerawat, dan bebas kerutan serta garis halus pada wajah. Nah, agar semua manfaat retinol yang sudah disebutkan tadi bisa kamu dapatkan, yuk ikuti tips penggunaannya berikut ini seperti dikutip dari Zap Clinic. Jangan sampai salah ya.

1. Cari Tahu Kandungan yang Tidak Boleh Dipakai Bersamaan

1. Cari Tahu Kandungan yang Tidak Boleh Dipakai Bersamaan Tips Menggunakan Retinol untuk Pemula (via Halodoc)

Hal pertama yang harus kamu pahami adalah kandungan apa saja yang tidak boleh dipakai secara bersamaan dengann retinol. Yakni produk eksfoliasi maupun produk yang mengandung benzoil peroksida, seperti alpha hydroxyl acid (AHA) dan beta hydroxyl acid (BHA). Sebab kandungan-kandungan tersebut jika digunakan bersama dengan retinol maka akan mengakibatkan kulit menjadi kering, mengelupas, dan mengalami iritasi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"