2. Menggunakan Sunscreen Hanya saat Berada di Luar Ruangan
Kesalahan saat Menggunakan Sunscreen (via C&F Store)
Kesalahan selanjutnya adalah kamu menggunakan sunscreen di luar ruangan. Yang seharusnya kamu lakukan adalah menggunakan sunscreen minimal 20 menit sebelum kamu beraktivitas di luar. Hal ini bertujuan agar sunscreen yang kamu gunakan meresap sempurna dan siap melindungi kulit kamu.
3. Sunscreen Diaplikasikan dalam Jumlah Sedikit
Kesalahan saat Menggunakan Sunscreen (via Super You)
Terlalu irit menggunakan sunscreen juga merupakan sebuah kesalahan. Karena memakai sunscreen dalam jumlah sedikit tidak cukup untuk melindungi kulit kamu dari paparan sinar matahari. Sebaiknya, kamu menggunakan sunscreen sebanyak dua ruas jari agar kulit kamu benar-benar terlindungi.