4. Bergabung dengan Komunitas
Tips Agar Ketagihan Membaca Buku (via Kompas)
Agar lebih semangat dalam memahami isi buku, kamu bisa bergabung dalam sebuah komunitas. Saat kamu bertemu dengan orang-orang yang suka membaca buku, kamu akan mendapat banyak motivasi untuk terus membaca buku dan menyelesaikannya hingga akhir.
5. Membuat Tantangan
Tips Agar Ketagihan Membaca Buku (via Halodoc)
Cara lain agar kamu ketagihan membaca buku adalah dengan membuat tantangan. Dengan menantang diri sendiri, kamu dapat lebih termotivasi untuk menyelesaikan buku yang kamu baca. Kamu bisa memberi reward bagi dirimu sendiri jika dapat memenuhi tantangan yang sudah kamu buat.
5 tips di atas dapat membantumu menumbuhkan kebiasaan membaca hingga membuatmu ketagihan. Coba terapkan dengan konsisten, ya!