5 Fobia yang Dapat Mengganggu Hubungan dan Perlu Kamu Waspadai

5 Fobia yang Dapat Mengganggu Hubungan dan Perlu Kamu Waspadai
Fobia yang Mengganggu Hubungan (via AkarpadiNews)

Allodoxaphobia merupakan fobia terhadap mendengar pendapat, konfrontasi, dan argumen dari orang lain, termasuk pasangan sendiri. Menjalin hubungan tentu didasarkan pada komunikasi yang baik antarpasangan, karena segala ujian dalam hubungan tentu dapat dilalui bersama dengan baik jika ada komunikasi yang baik dan kerja sama. Maka dari itu, seseorang yang memiliki fobia ini akan cenderung menghindari masalah dan membuat hubungan menjadi tidak sehat.

5. Genophobia

Fobia yang Mengganggu Hubungan (via Med Decisions)

Genophobia adalah fobia pada wanita yang muncul karena perasaan takut akan seks. Seseorang yang memiliki fobia ini akan takut bahkan hanya karena pembahasan seks, karena itu mereka cenderung menghindari penetrasi atau aktivitas seksual lainnya, yang tentu akan mengganggu keharmonisan hubungan dalam pernikahan.

Semua fobia  di atas dapat mengganggu hubungan yang harmonis. Namun, segala jenis fobia yang mengganggu hubungan dapat diatasi dengan tindakan yang tepat, kesabaran, pemahaman, dan komunikasi terbuka antara pasangan. Bekerja sama untuk mengatasi ketakutan ini dapat memperkuat ikatan emosional dan meningkatkan kebahagiaan dalam hubungan asmara. Hubungan yang kuat tentu layak diperjuangkan, bukan?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"