Kandungan dalam bahan alami itu mampu menenangkan dan menghidrasi kulit dengan maksimal. Setelah digunakan secara rutin, bekas jerawat dapat hilang dan warna kulit menjadi lebih cerah.
3. Minyak Kelapa
Jika Anda mencari bahan alami yang bisa digunakan sebagai cara menghilangkan bekas jerawat, maka minyak kelapa bisa Anda jadikan pilihan. Sama seperti cuka apel, minyak kelapa efektif mencegah infeksi bakteri sehingga kesehatan kulit dapat terjaga dengan optimal.
4. Lemon