5 Alasan Pentingnya Pengetahuan Kesehatan Reproduksi bagi Remaja

5 Alasan Pentingnya Pengetahuan Kesehatan Reproduksi bagi Remaja

Memiliki pengetahuan seputar kesehatan reproduksi bagi remaja adalah satu aspek penting yang sering kali terabaikan. Mungkin bagi beberapa orang, sebagai remaja, merasa bahwa topik ini terlalu serius, tabu, atau malu untuk dibicarakan apalagi dipelajari, tetapi memahami tentang kesehatan reproduksi sangatlah penting bagi kesejahteraan fisik dan emosional para remaja. Berikut adalah beberapa alasan mengapa pengetahuan tentang kesehatan reproduksi sangat penting bagi remaja.

1. Memahami Perubahan Tubuh

Kesehatan Reproduksi bagi Remaja (via CNN Indonesia)

Sebagai seorang remaja atau memiliki anak yang saat ini menginjak remaja, sedang banyak tumbuh dan mengalami berbagai perubahan dalam tubuh. Pengetahuan tentang kesehatan reproduksi akan membantu kamu memahami perubahan ini dengan lebih baik. Kamu akan tahu apa yang normal dan kapan sebaiknya berkonsultasi dengan profesional kesehatan atau bagi orang tua dapat mendampingi anaknya di berbagai momen krusial secara tepat.

2. Mengurangi Stigma dan Malu



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"