4 Tips Makeup Soft Glam yang Anti Longsor dan Tahan Lama

4 Tips Makeup Soft Glam yang Anti Longsor dan Tahan Lama
Tips Makeup Tahan Lama (via iStock)

Selain menggunakan base makeup tipis, kamu juga bisa memberikan gradasi natural pada wajah. Gunakan blush on pada tulang pipi tipis-tipis dan juga highlighter agar tulang pipi agar lebih menonjol.

3. Gunakan Riasan Mata Natural

Tips Makeup Tahan Lama (via Kompasiana.com)

Selanjutnya, kamu juga harus memperhatikan riasan mata pada makeup soft glam. Sebaiknya gunakan eyeshadow dengan warna-warna natural yang bisa memberikan kesan cekungan pada mata. Kemudian, gunakan eyeliner pada bagian ujung mata. Lanjutkan dengan menjepit bulu mata, kemudian lapisi dengan maskara agar terlihat lebih tebal dan lentik.

4. Membentuk Bibir



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"