Sanksi FIFA Berupa “Kartu Kuning” untuk Indonesia, Apa Maksudnya?

Sanksi FIFA Berupa “Kartu Kuning” untuk Indonesia, Apa Maksudnya?
Sanksi FIFA untuk Indonesia (Bola.net)

Sanksi teguran mungkin cukup ringan. Namun bagaimana jika sanksi itu mendatangkan efek buruk untuk Indonesia. Misalnya saja seluruh negara-negara di dunia akan mengetahui bahwa Indonesia memiliki sikap yang buruk karena FIFA mencabut statusnya sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20.

Yang jelas sanksi FIFA membuat Indonesia masih bisa menjalani pertandingan di kancah internasional, seperti ikut ajang AFF, Asia Cup, hingga penyisihan Piala Dunia. Tentu sanksi itu memberikan pelajaran berharga untuk Indonesia. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"