Buat Kalian yang Suka Olahraga Lari, Inilah Teknik Mengambil Nafas yang Bisa Kalian Coba

Buat Kalian yang Suka Olahraga Lari, Inilah Teknik Mengambil Nafas yang Bisa Kalian Coba
Pengambilan nafas saat lari (health.detik.com)

Tuh gengs, harus kalian perhatikan yak. Baiknya menggunakan pernafasan diafragma yak saat kalian melakukan kegiatan berlari. Pasalnya, ketika kalian berlari itu akan ada banyak otot-otot tubuh yang bekerja keras dan membutuhkan asupan oksigen yang banyak.

Nah, buat kalian. Beginilah cara yang tepat mengambil nafas saat berlari

- Pastikan Bahu Berada Pada Posisi Santai Tetapi Tidak Membungkuk

Setelah kalian sudah diposisi seperti tersebut, lalu tarik nafas melalui mulut. Kemudian busungkan perut dan di saat yang bersamaan, kencangkan dan dorong dengan diafragma.

Dengan melakukan hal tersebut, pastinya akan memberikan paru-paru lebih banyak ruang untuk berkembang dan menarik lebih banyak oksigen.

- Buang Napas Secara Perlahan dan Imbang Melalui Mulut

Kalian cukup dengan posisi berbaring, jika kalian ingin melatih teknik pernafasan ini dan memperhatikan gerakan perut kalian saat bernafas. Nantinya perut kalian akan naik dan turun seiring dengan tiap tarikan napas. Jika hanya dengan dada yang bergerak, tarikan napas masih kurang dalam. Berlatihlah dengan berbaring dan terus lakukan teknik ini untuk bisa kalian praktikkan ketika berlari.

Istirahat jika kalian capek (lifestyle.kompas.com)

Teknik itu bisa kalian coba saat berlari. Ingat, lakukan teknik tersebut dengan benar yak gengs. Supaya suplai oksigen dalam tubuh lebih maksimal. Lakukan olahraga lari, sesuai dengan porsi kesehatan kalian yak gengs. Kalo sudah merasa kehabisan nafas, baiknya istirahat terlebih dahulu. Selamat mencoba yakk.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"