Nggak Cuma Enak, Ternyata Ini Lho Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan Usus

Nggak Cuma Enak, Ternyata Ini Lho Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan Usus

Buah pisang tentu banyak digemari karena rasanya yang manis dan daging buahnya yang padat. Namun ternyata, ada lho manfaat tersembunyi buah pisang untuk kesehatan usus  yang belum banyak orang tahu.

Buah yang tumbuh subur di negara-negara tropis ini  mengandung banyak sekali nutrisi seperti karbohidrat, protein, mangan, vitamin A, vitamin B, vitamin C, serat, kalium, dan magnesium. Lalu apa hubungannya buah pisang untuk kesehatan usus?

Sebagai Prebiotik Alami

Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan Usus (via Kesehatan Kontan)

Pisang merupakan buah kaya akan serat yang disebut larut. Larut ini merupakan salah satu jenis prebiotik alami yang baik untuk bakteri usus baik.

Jika bakteri baik dalam usus tidak diberi prebiotik, maka bakteri baik tersebut akan mati dan akan muncul ketidakseimbangan bakteri usus yang disebut dengan dysbiosis.

Menurut sebuah penelitian, dysbiosis ini bisa menjadi penyebab munculnya penyakit lain pada usus berupa peradangan. Peradangan ini dapat mengakibatkan penyakit jantung, penyakit ginjal, penyakit hati, gangguan autoimun seperti lupus, dan gangguan neurodegeneratif seperti alzheimer.

Sebagai Makanan Otak



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"