Mengapa Kita Tak Bisa Merasakan Makanan Ketika Sedang Flu dan Pilek? Ini Dia Jawabnya!

Mengapa Kita Tak Bisa Merasakan Makanan Ketika Sedang Flu dan Pilek? Ini Dia Jawabnya!

Kita semua pernah mengalami sakit pilek atau flu, lelah, dan ingin makan. Namun sayangnya, ketika kita butuh banyak makan makanan bergizi saat sedang flu dan pilek, indera perasa justru hilang. Kita jadi tidak bisa merasakan apa pun! 

Umumnya ketika hidung kita tersumbat, kita kehilangan indera penciuman dan indera perasa sekaligus.

Memang apa hubungannya indera penciuman dan pengecap?

# Hubungan Hidung dan Mulut dalam Merasakan Makanan

# Hubungan Hidung dan Mulut dalam Merasakan Makanan Flu dan pilek mempengaruhi indera penciuman dan perasa(klikdokter.com)

Rasa makanan tidak hanya melibatkan mulut tetapi juga hidung: bagian-bagian tubuh ini terkait erat melalui hubungan reseptornya. Oleh karena itu, rasa sebenarnya merupakan kombinasi kompleks antara bau dan rasa. Hidung dan lidah mendeteksi bahan kimia dalam makanan, dan inilah yang memberitahu otak kita tentang rasa makanan yang kita makan. Faktanya, sebanyak 80% selera kita berhubungan dengan bau!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"