7 Jenis Makanan yang Boleh Dimakan untuk Diet Golongan Darah AB

7 Jenis Makanan yang Boleh Dimakan untuk Diet Golongan Darah AB

Golongan darah AB populasinya paling sedikit di dunia. Cuma sekitar 5% dari seluruh penduduk. Wataknya yang sangat berbeda dibanding yang lain. Merupakan akibat dari pembauran antigen A dan B. Karena merupakan gabungan dari dua golongan darah. Maka diet golongan darah AB juga gabungan dari golongan darah A dan B.

Antigen A dan B membantuk golongan darah AB (coloursofhopefoundation.wordpress.com)

Menurut Dokter D'Adamo, golongan darah AB kurang baik dalam mencerna daging. Jadi nggak disarankan terlalu sering mengkonsumsi daging. Soalnya nanti justru akan tersimpan sebagai lemak. 

Golongan darah ini harus meminimalisir minum kafein dan alkohol. Apalagi, kedua minuman ini sering diminum saat stres. Menurut Dokter D'Adamo, makanan paling bagus dikonsumsi adalah tahu, seafood, susu dan sayuran hijau. 

Rekomendasi untuk makan lebih sedikit tapi sering. Ini perlu dilakukan karena menyesuaikan kadar asam lambung. Karena golongan darah AB punya karakter enzim lambung yang kurang memadai seperti golongan darah A. Makanya rekomendasi ini perlu diperhatikan.

Nah, makanan apa saja yang boleh dikonsumsi oleh pelaku diet golongan darah AB? Ini dia.

Seafood

Makanan laut nggak semua bisa dikonsumsi oleh pelaku diet. Apalagi sesuai dolongan darah. Yang boleh untuk AB adalah ikan kod, kerapu, kakap merah, ikan sarden, tuna, salmon. 

Dengan beberapa bahan laut tersebut. Kamu bisa membaut menu ikan asap atau ikan panggang. Mengolah ikan juga nggak terlalu rumit dibanding mengolah daging. 

Salmon grilled dengan brokoli (livestrong.com)

Buat ikan air tawar, kamu boleh mengkonsumsi ikan mas dan ikan lele. Kedua ikan ini mudah didapatkan. Tinggal pergi ke pasar atau supermarket. 

Daging

Untuk pelaku diet sesuai golongan darah. Bisa menikmati daging domba, kelinci dan kalkun. 

Daging domba barbecue untuk golongan darah AB (zomato.com)

Kacang-kacangan

Hampir semua kacang-kacangan bermanfaat untuk kesehatan. Nah, khusus buat yang bergolongan darah AB. Baiknya mengkonsumsi kacang polong, kacang kecelai, kacang hijau, lentil dan kacang merah. 

Kacang tanah dan kenari juga boleh kok. Selain itu, biji-bijian seperti biji gandum. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"