6 Buah untuk Diet Sehat dan Mengenyangkan, Banyak yang Enggak Tahu!

6 Buah untuk Diet Sehat dan Mengenyangkan, Banyak yang Enggak Tahu!

Ingin menurunkan berat badan dengan cepat? Cobalah perbanyak mengonsumsi buah untuk diet yang dapat mengenyangkan. Selain rendah kalori, buah yang mengenyangkan juga mengandung serat yang akan membuatmu kenyang lebih lama sehingga kamu dapat mengontrol asupan makanan yang masuk ke tubuh. Lalu, apa saja buah untuk diet mengenyangkan? Berikut beberapa di antaranya:

1. Alpukat

Buah untuk Diet (via Detik)

Buah untuk diet mengenyangkan yang pertama adalah Alpukat. Alpukat dikenal sebagai superfood karena kaya akan lemak sehat dan serat yang dapat mengenyangkan. Selain itu, alpukat mampu melancarkan saluran pencernaan sekaligus rendah kalori. Dalam 100 gram buah alpukat memiliki kandungan sekitar 7 gram serat dengan 2 gram protein dan 160 kalori, sehingga cocok sekali untuk diet sehat dan mengenyangkan.

2. Pisang



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"