5 Rekomendasi Hotel di Jabodetabek yang Murah Tapi Nggak Murahan

5 Rekomendasi Hotel di Jabodetabek yang Murah Tapi Nggak Murahan
Rekomendasi Hotel di Jabodetabek (via Skyscanner)

Rekomendasi keempat ada Elis Room at Aeropolis by Ruang Nyaman yang berlokasi di ower AR3 Jl. Marsekal Suryadarma No.1, RT.001/RW.007, Neglasari, Tangerang City, Banten, Neglasari, Tangerang, Banten. Seperti hotel pada umumnya, Elis Room at Aeropolis by Ruang Nyaman ini juga memiliki banyak fasilitas menarik, seperti pusat kebugagaran dan kolam renang.

Untuk fasilitas di dalam ruangan, layaknya apartemen di dalamnya tersedia tempat tidur, AC, TV, WiFi, dapur, meja dan kursi kerja, serta kamar mandi dalam dengan pancuran. Mau urusan bisnis maupun liburan bakal jadi sempurna jika kamu menginap di sini.

5. Bedur Homestay Syariah

Rekomendasi Hotel di Jabodetabek (via booking.com)

Terakhir, ada Bedur Homestay Syariah yang berada di Jalan Kemakmuran 3 no.44 RT 04/ RW 06, Marga Jaya, Bekasi, Bekasi Selatan, Bekasi, Jawa Barat. Homestay yang lokasinya sekitar 600 meter dari Stasiun Bekasi ini memiliki fasilitas homestay pada umumnya, yakni AC, WiFi, serta pantry dan air galon.

Kamu bisa memasak sarapan hingga makan malam sendiri di sini. Untuk minum nggak perlu khawatir, karena kamu bisa meminta isi ulang air galon sepuasnya. Jadi nggak perlu membeli air minum di minimarket kan.

Itulah daftar rekomendasi hotel di Jabodetabek  yang murah tapi nggak murahan. Jadi nggak perlu bingung lagi kan kalau berkunjung ke sini. Untuk memastikan kamu dapat kamar yang diinginkan, jangan lupa cek dulu ketersediannya secara online, ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"