Ternyata, Indomie Versi Indonesia dan Timur Tengah Berbeda Lho! Sudah Tahu?

Ternyata, Indomie Versi Indonesia dan Timur Tengah Berbeda Lho! Sudah Tahu?

Tahukah kamu kalo merek mie instan Indomie tak hanya populer di Indonesia saja, tapi juga di negara lainnya seperti Timur Tengah?

 

Ya, merk mie instan yang populer di Tanah Air ini memang sudah lama menjelajah ke seluruh dunia. Menurut laman resmi Indomie, saat ini mereka telah mengoperasikan 30 pabrik mie di berbagai negara.

 

Selain Timur Tengah, produk Indomie juga terdapat di negara Malaysia, Afrika dan Eropa Tenggara.

 

Namun ternyata, Indomie Goreng versi Indonesia memiliki perbedaan dengan versi yang ada di Timur Tengah lho. Berikut perbedaannya.

 

1. Kemasan

Perbedaan Mie Instan Indomie Goreng Indonesia vs Timur Tengah (detik)

 

Untuk kemasan, sebenarnya tak ada yang jauh berbeda antara versi Indomie Indonesia dan Timur Tengah. Seperti yang kita tahu, kemasan pada Indomie ini didominasi warna putih dengan detail berwarna merah dan kuning. Namun yang berbeda hanyalah pada tulisannya saja.

 

Indomie Goreng versi Timur Tengah ditulis dengan bahasa Arab, termasuk tulisan "Indomie"-nya yang dituliskan dalam bahasa Arab. Tetapi masih ada tulisan "Instant Noodle" dan "Mi Goreng".

 

Di samping itu, gambar mie goreng di kemasannya juga berbeda. Kalo versi Indonesia, gambar mie goreng dengan topping telur serta telur mata sapi. Namun yang ada di Timur Tengah terpampang gambar topping daging ayam dan sayuran.

 

2. Bumbu



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"