Resep Masakan Aceh Untuk Menu Takjil

Resep Masakan Aceh Untuk Menu Takjil

1. Lepat

1. Lepat source: youtube.com

Bahan:

Tepung ketan putih

Gula pasir

Gula aren atau gula merah 

Garam

Kelapa muda yang diparut

Minya goreng

Daun pisang

Air

Cara membuat:

1. Campurkan tepung ketan putih dan air. Aduk sampai kalis.

2. Tambahkan gula pasir sesuai selera.Agar lebih mudah meratakan, cairkan gula pasir dengan air.

3. Campurkan gula aren atau gula merah yang diserut dengan kelapa parut. Aduk hingga rata.Ini adalah bahan isian. 

4. Bungkus adonan ketan putih yang sudah kalis dengan daun pisang. Daun pisang diolesi dengan minyak goreng agar tidak lengket. Masukkan bahan isian di tengahnya. 

5. Siapkan kukusan. Biarkan panas.

6. Masukkan adonan yang sudah dibungkus dalam kukusan. 

7. Kukus sampai matang. Kisaran waktu 30 - 45 menit.

8. Angkat dan dinginkan. Lalu siap dihidangkan. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"