Kenapa Fine Dining Selalu Disajikan Dalam Porsi Sedikit? Nih, Penjelasannya

Kenapa Fine Dining Selalu Disajikan Dalam Porsi Sedikit? Nih, Penjelasannya
Tampak lebih elegan (unsplash.com)

Nah alasan kedua adalah porsi kecil biasanya lebih mudah ditata dan terlihat lebih berkelas juga di mata pelanggan. Pasalnya, sebagian orang yang gemar datang ke restoran mewah itu nggak cuma ingin menikmati santapannya aja. Tapi juga sambil menikmati suasana yang nyaman dan tenang.

Terus, kalo hidangannya dalam porsi kecil juga lebih efektif buat menghindari baju yang kotor atau perasaan kenyang yang berlebihan.

# Bisa nyicip berbagai jenis menu berbeda

Nah, hampir kebanyakan restoran menyajikan tiga jenis hidangan sekaligus, yaitu hidangan pembuka, hidangan utama dan hidangan penutup. Menyajikan dalam porsi kecil, otomatis pelanggan jadi nggak gampang kenyang duluan, sehingga mereka bisa nikmatin setiap jenis hidangan secara maksimal.

# Kesan yang mewah

Kesan yang mewah (tempat.com)

Terakhir biar memberi kesan yang mewah, hal ini juga berhubungan dengan sebuah pepatah yang bilang “lebih sedikit lebih baik” atau "hal-hal baik datang dalam paket kecil". Hal inilah yang membuat penyajian makanan di restoran mewah begitu sangat sedikit.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"