Perempuan Dituntut untuk Pintar Masak, Tapi Kenapa Lebih Banyak Laki-laki yang Jadi Koki Profesional?

Perempuan Dituntut untuk Pintar Masak, Tapi Kenapa Lebih Banyak Laki-laki yang Jadi Koki Profesional?

Dalam kultur sosial di Indonesia atau dunia, perempuan dituntut pintar masak. Tuntutan itu biasanya datang dari orang tua, biasanya dari sang ibu. Kesannya kalo cewek gak bisa masak tuh gak lengkap gitu.

Padahal kegiatan masak nggak ada hubungannya sama sekali dengan jenis kelamin. Karena kalo diperhatikan lagi, kebanyakan koki profesional justru laki-laki loh.

Perempuan dituntut untuk pintar masak (freepik.com)

Kita bisa lihat fenomena ini sejak lama gengs. Kebanyakan yang jadi chef atau koki justru cowok. Bahkan ada juga ajang pencarian bakat memasak yang diikuti oleh banyak laki-laki.

Peran laki-laki dalam dunia masak juga tersebar di mana-mana. Mulai dari dapur hotel hingga restoran mewah, kaum adam justru dominan di sana. 

Perempuan dituntut untuk pintar masak, tapi kenapa lebih banyak laki-laki yang jadi koki profesional?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"