Jadi Andalan Anak Kos Selain Angkringan, Gini Kisah Asal Usul Burjo dan Warmindo

Jadi Andalan Anak Kos Selain Angkringan, Gini Kisah Asal Usul Burjo dan Warmindo
Brasal dari Kuningan (medium.com)

Jaman dulu Burjo beneran cuma jualan bubur kacang ijo aja gengs. Baru merambah ke jenis makanan lain. Sekarang malah ada yang gak jualan bubur kacang ijo. Isinya mie instan berjejer-jejer.

Trend mie Instan ini mulai sejak tahun 90-an. Ketika mie instan yang mudah dibuat itu juga mulai diminati masyarakat. Akhirnya ada warung Warmindo. Singkatan dari Warung Makan Indomie.

Kini banyak jual mie instan (yogyakarta.panduanwisata.id)

Di daerah Jawa Barat sendiri masih disebut dengan warung kopi (warkop). Semakin ke Timur namanya berubah menjadi Warmindo gengs. Banyak dipake nongkrong sambil makan mie instan dan kopi sachet. Burjo dan Warmindo hits buat nongkrong sebelum menjamurnya cafe.

Orang Kuningan yang buka Burjo menyebar di daerah Yogyakarta, Semarang, Solo, dan Jakarta. Di Kuningan sendiri malah cuma dikit gengs.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"