Rasa asam juga muncul dalam rendang Malaysia. Rasa itu berasl dari asam gelugur atau buah garcinia yang sudah dikeringkan.
Btw, kamu harus tau juga nih kalo rendang sebenarnya berasal dari kata 'randang' yang berarti proses memasak dengan api kecil dalam waktu yang lama. Umumnya, rendang Indonesia dimasak selama 8 jam gengs.
Jadi, itulah perbedaan mendasar antara rendang Malaysia dan rendang Indonesia. Kalo kamu pernah nyobain rendang Malaysia, kamu pasti tau deh banyak perbedaannya. Tapi namanya ya tetep aja rendang dan tetap jadi makanan terenak di dunia.