7 Macam Gorengan Khas Jepang Yang Bisa Jadi Alternatif Cemilan Di Rumah

7 Macam Gorengan Khas Jepang Yang Bisa Jadi Alternatif Cemilan Di Rumah

Nggak cuma orang Indonesia aja yang suka makan gorengan. Di Jepang juga banyak lho macam-macam gorengan yang nggak kalah enak! Tapi bedanya di sana nggak ada tahu isi, cireng, dan risol aja sih. 

Biasanya kalo kamu pergi ke restoran Jepang, menu-menu gorengan ini juga selalu tersedia kok. Jadi nggak susah kalau mau coba di Indonesia. Bahkan, di restoran ramen pun selalu banyak pilihannya~

Nah, apa aja sih jenis gorengan khas Jepang? Coba bandingin yuk enakan mana sama yang biasa kamu makan~ 

Tempura

Tempura Gorengan khas Jepang (Tripadvisor.com)

Tempura ini sebenarnya paling mirip sama gorengan khas Indonesia. Apa aja bisa digoreng pakai balutan tepung. Mulai dari udang, ikan atau ayam fillet, terong, ubi, jamur, sampai sayuran. 

Karaage

Karaage Gorengan khas Jepang (Kirbiecravings.com)

Karaage ini artinya menggoreng dengan minyak yang banyak alias deep fry. Jadi sebenarnya, apa aja bisa dijadiin karaage. Tapi memang yang paling populer tuh ayam. Karaage ini identik dengan daging ayam yang lembut tapi bagian luarnya super garing.  Rasanya gurih dan ada aroma jahe dan bawang putih.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"