Membuka Mata Batin Tak Boleh Sembarangan, Seharusnya Begini ....

Membuka Mata Batin Tak Boleh Sembarangan, Seharusnya Begini ....

4. Tarik nafas lalu keluarkan

4. Tarik nafas lalu keluarkan Seseorang menarik nafas (hallosehat.com)

Duduklah dengan tenang, pejamkan mata, lalu tarik nafasmu pelan-pelan. Setelah itu hembuskan perlahan. Ulangi selama tiga kali berturut-turut.

Di bagian ini, kamu harus konsentrasi penuh, seolah menarik energi dari alam semesta biar masuk ke dalam dirimu. Dan pusatkan dirimu, pikiranmu, hatimu cakra ajna (mata ketiga). Bayangkan ada cahaya putih menghampirimu tepat di depan mata.

5. Ucapkan "Ya lathif"

Selama meditasi berlangsung, ucapkanlah kalimat "ya lathif", sebanyak yang kamu bisa. Rasakan energi cakra ajna mengalir ke dalam tubuhmu, perlahan, dan mulai aktif.

Demikianlah cara membuka mata batin yang kerap dilakukan banyak orang. Lakukan meditasi selam 30 menit selama tujuh hari berturut-turut.

Emang sih..., membuka mata batin secara mandiri itu bagus dan mudah. Namun, lebih bagus lagi kalo ada guru yang ngebimbing lho, biar lebih aman dan maksimal. Selamat mencoba ....



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"