Keringat Bukanlah Penyebab Munculnya Bau Badan, Gara-garanya adalah Mereka yang Bergulat di Ketiak Kita

Keringat Bukanlah Penyebab Munculnya Bau Badan, Gara-garanya adalah Mereka yang Bergulat di Ketiak Kita
Pola makan dan genetik juga bisa memengaruhi bau badan loh (pinterest.com)

Sementara adrenalin juga bisa meningkatkan aktivitas kelenjar keringat kita. Makanya kalo kita gugup saat naik ke atas panggung, ketemu gebetan, ketemu orang tua pacar, atau pas interview kerja kita jadi bisa mendadak keringat.

Dalam situasi-situasi itu, kita bisa rawan nggak percaya diri gengs. Jadi ada baiknya sih kita membersihkan diri dengan mandi atau pakai wewangian yang tepat. Kita juga perlu menjaga pola makan dan berolahraga di waktu yang tepat pula.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"