Ini Dia Pahlawan Pertama yang Dimakamkan di TMP Kalibata

Ini Dia Pahlawan Pertama yang Dimakamkan di TMP Kalibata
Pahlawan Pertama yang Dimakamkan di TMP Kalibata (Suara.com)

Total TMP Kalibata ini memiliki luas 24,7 hektar. Hingga bulan September 2022 terdapat 9.870 makam yang ada di TMP Kalibata. Total ada 37 makam yang dianugerahi Pahlawan Nasional. Biasanya saat perayaan HUT Kemerdekaan RI 17 Agustus, diadakan upacara yang diselenggarakan pada malam hari.

Berlokasi di Jakarta Selatan, TMP Kalibata juga punya cerita mistis tersendiri. Kabarnya suasana mencekam kerap dirasakan orang-orang yang berada di dalam pemakaman di malam hari. Salah satunya mendengar derap langlah tentara berbaris layaknya prajurit yang siap berperang.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"