Gak Bahaya Ta? Ini Negara-negara Sekutu Israel yang Punya Senjata Nuklir

Gak Bahaya Ta? Ini Negara-negara Sekutu Israel yang Punya Senjata Nuklir
Negara Sekutu Israel yang Punya Senjata Nuklir (Serambinews.com)

India

Negara di Asia ini memang sedang mengembangkan pembuatan senjata nuklir guna menyiapkan perang seandainya terjadi di masa yang akan datang. Walaupun masih dalam proses pembuatan, India siap memproduksi senjata nuklir dalam jumlah banyak, salah satu tandanya India sudah membuat plutonium dengan kapasitas 2.686 senjata nuklir.

Bukti India mendukung Israel tercantum dari jejak digital dimana muncul tagar India With Israel. Tagar itu bisa dilihat di Instagram dan Twitter. Berkaca pada sejarah, India adalah negara pertama yang mengakui terbentuknya negara Israel pada 1950. India berusaha untuk menjaga keseimbangan dua negara yang konflik.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"