Daftar Negara Pemenang Kontes Kecantikan Terbanyak di Dunia, Sudah Pasti Banyak Bidadari di Sana

Daftar Negara Pemenang Kontes Kecantikan Terbanyak di Dunia, Sudah Pasti Banyak Bidadari di Sana

Miss Universe dan Miss World adalah beberapa ajang kontes kecantikan  dunia yang mendatangkan peserta para wanita cantik, cerdas, dan memiliki keperibadian unik dari seluruh dunia. 

Semenjak dilangsungkan sejak dulu sampai sekarang, ada negara-negara  yang tercatat dengan koleksi sebagai pemenang ajang kontes kecantikan tersebut.  Negara mana yang paling banyak merengkuh banyak gelar?

Dilansir dari Tempo, urutan pertama adalah Venezuela. Negara di Amerika Selatan ini sudah mendapatkan mahkota sebanyak 23 kali dari beberapa kontes kecantikan, termasuk Miss Earth, selain Miss Universe dan Miss World.

Miss Universe Asal Venezuela (Viva)

Jika Venzuela di urutan pertama, justru negara yang berada di urutan kedua bukan dari benua Eropa, melainkan dari Asia Tenggara yakni Filipina. Filipina memang dikenal dunia sebagai negara dengan wanita cantik dan memiliki karakter yang kuat.

Alhasil dalam setiap kontes kecantikan dunia berlangsung, sudah pasti Filipina menurunkan wakilnya bertarung di ajang tersebut. Filipina sudah mendapatkan 15 mahkota. Ternyata Filipina tak sendiri di urutan kedua, karena ada Amerika Serikat dengan jumlah mahkota yang sama.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"