Yuk! Move On dari 5 Kenangan Buruk Masa Lalu Jika Mau Bahagia

Yuk! Move On dari 5 Kenangan Buruk Masa Lalu Jika Mau Bahagia
Pintu digembok (hitopics.pw)

Terlepas dari alasan masa lalu yang menyaakitkan atau menakutkan, kamu perlu mengatasi masalah ini. Semakin kamu nyaman dengan diri sendiri, maka kamu akan dengan mudah membagi perasaanmu kepada orang lain. 

5. Tidak jujur pada diri sendiri

Kesalahan yang terjadi di masa lalu itu perlu diakui. Jika kamu pernah melakukannya, kamu perlu jujur pada diri sendiri. Terus-terusan menyangkal kesalahan justru nggak bikin hubungan yang baru terjalin dengan sehat. Cara paling sehat adalah dengan mengakui kesalahan dan berusaha memperbaikinya. 

Tanpa mengakuinya, kita akan membuat kesalahan yang sama. Mental seperti ini membuat seseorang stagnan dan nggak berubah sedikit pun. Jika kamu menginginkan hubungan yang bahagia, maka cintai dirimu sendiri. Yaitu dengan jujur dan mengakui kesalahan. 

Gelap (depositphotos.com)

Kenangan buruk masa lalu perlu diatasi segera agar mendapatkan hubungan asmara yang sehat. Selain mendapatkan hubungan asmara yang sehat, kesehatan mental juga akan tetap terjaga. Mungkin, seseorang takut dengan 'cinta', tetapi kita perlu menjelajahinya untuk mendapatkan kehidupan yang lebih bahagia. Yuk, move on!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"