Kamu Pernah Kena Bully? Begini Tips Mengatasinya, Jangan Merasa Sendiri Ya

Kamu Pernah Kena Bully? Begini Tips Mengatasinya, Jangan Merasa Sendiri Ya
Stop bullying (personneltoday.com)

5. Jika memungkinkan, rekam peristiwa bully 

Dengan merekamnya artinya kamu mempunyai bukti. Bukti itu bisa menjadi kekuatanmu, kamu bisa melaporkannya ke pihak sekolah. Jika kamu ingin melupakan peristiwa itu, tetap simpan rekamannya.

6. Fokus ke hal lain

Kena bully itu bisa membuat kita merasa menyedihkan, terasing dan nggak bisa menikmati hidup. Jangan pernah memelihara perasaan seperti itu. Ingatlah aspek positif dalam hidupmu. Misalnya, geluti hobi yang kamu tekuni. 

Lakukan sesuatu yang kamu senangi. Cobalah untuk berpisah dari rasa sedih dan terasing karena bully

Hal-hal diatas adalah tips mengatasi bully. Kamu bisa mempaktikkannya biar segera teratasi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"