Gaya Pakaian Saat Umroh: Outfit Nyaman Tetapi Tetap Syar’i

Gaya Pakaian Saat Umroh: Outfit Nyaman Tetapi Tetap Syar’i
Gaya Pakaian Umroh (via Dolan Digital)

Meskipun warna putih adalah simbol umum untuk pakaian ihram, kamu juga bisa memilih warna netral seperti cokelat, krem, atau abu-abu untuk busana umroh lainnya. Hindari warna yang terlalu mencolok agar tetap menampilkan kesederhanaan.

5. Aksesori Sederhana dan Fungsional

Gaya Pakaian Umroh (via Hotelier)

Gunakan aksesori sederhana seperti tas kecil yang dapat membantu membawa perlengkapan pribadi seperti dokumen jemaah, handphone, alat salat, dan lainnya. Pastikan juga sepatu yang kamu pakai nyaman untuk digunakan selama beribadah.

Gaya pakaian saat umroh seharusnya memperhatikan aspek kenyamanan, kebersihan, serta sesuai dengan aturan agama. Dengan memadukan nilai-nilai fashion dan ajaran agama Islam, kamu dapat menjalankan ibadah umroh dengan penuh kekhusyukan sambil tetap tampil menawan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"