Cara Merawat Rambut, Biar Kamu Selalu Cantik Saat Selfie

Cara Merawat Rambut, Biar Kamu Selalu Cantik Saat Selfie
Rambut bercahaya dan nggak terlalu rapi (todateen.com.br)

4. Semprotkan serum

Siap nggak siap kamu mesti segera memilih serum yang cocok buat jenis rambutmu. Serum bisa membuat rambut mengkilap dan stylish buat selfie.

5. Shampo kering bisa dipilih jadi solusi

Jika ingin foto seksi dengan rambut terlihat basah dan  fresh, coba deh shampo kering. Memakai shampo ini nggak perlu keramas. Tinggal oleskan di tangan dan aplikasikan ke seluruh rambut. Efeknya, rambutmu bakal terlihat cantik di foto.

Memakai shampoo kering (herworld.com)

Gimana, sederhana kan cara merawat rambut? Nggak perlu ribet lagi kalo mau selfie deh.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"