Bikin Makin Lebat, Begini Cara Mengatasi Bulu Mata Rontok dengan Bahan Alami

Bikin Makin Lebat, Begini Cara Mengatasi Bulu Mata Rontok dengan Bahan Alami
Cara Mengatasi Bulu Mata Rontok (via Merdeka)

Selain lidah buaya, kamu juga bisa menggunakan minyak zaitun untuk mempercepat pertumbuhan bulu mata sekaligus menguatkan.

3. Minyak Kemiri

Cara Mengatasi Bulu Mata Rontok (via BukaReview)

Minyak kemiri berfungsi untuk memaksimalkan pertumbuhan rambut. Sehingga bulu mata kamu yang sudah rontok bisa kembali lebat dan lentik. Hal ini karena minyak kemiri mengandung asam linolenat yang efektif merangsang pertumbuhan rambut.

Cara pengaplikasiannya pun mudah. Cukup oleskan minyak kemiri pada kelopak mata dengan menggunakan kapas. Lakukan ini sebelum tidur dan biarkan semalaman. Keesokan harinya, bersihkan dengan air hangat.

4. Santan Kelapa



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"