Bikin Makin Flawless, Ini Lho Manfaat Primer Makeup yang Perlu Kamu Tahu

Bikin Makin Flawless, Ini Lho Manfaat Primer Makeup yang Perlu Kamu Tahu
Manfaat Primer Makeup (via Libelle)

Beberapa primer memiliki pigmen warna yang ringan, seperti hijau untuk meredakan kemerahan atau ungu untuk menyamarkan warna kulit kusam. Primer berwarna dapat membantu menyempurnakan warna kulit dan membuat warna foundation atau alas bedak tampak lebih hidup dan vibrant.

5. Mengurangi Noda di Wajah

Manfaat Primer Makeup (via BP Guide)

Primer dapat membantu menyamarkan noda, bintik hitam, dan bayangan di wajah. Dengan menyediakan lapisan halus di permukaan kulit, primer membantu menciptakan tampilan wajah yang lebih bersih dan merata.

6. Mempermudah Aplikasi Makeup



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"