2. Mikrodermabrasi
Cara Menghilangkan Daki yang Menghitam (via HonestDocs)
Cara kedua adalah dengan Mikrodermabrasi. Cara ini merupakan perawatan kulit non-invasif yang dapat mengangkat sel kulit mati tanpa rasa sakit. Untuk hasil maksimal, mikrodermabrasi biasanya dilakukan sebanyak dua sampai empat minggu sekali.
3. Scrubbing
Cara Menghilangkan Daki yang Menghitam (via Art of Sauna)
Selanjutnya adalah dengan scrubbing yang juga sangat bermanfaat mencerakan kulit dan menghilangkan sel-sel kulit mati yang menumpuk. Scrubbing biasanya dilakukan dengan cara menggosok kulit menggunakan butiran halus untuk mengangkat sel kulit mati.
Untuk produk scrubbing sendiri bisa sangat mudah dibeli di swalayan dekat rumah atau secara online. Atau kamu juga bisa memanfaatkan bahan scrubbing alami seperti gula untuk membersihkan kulit.