4 Kebiasaan yang Bikin Sahabat Menjauh, Jangan Sampai Kamu Lakukan Ya!

4 Kebiasaan yang Bikin Sahabat Menjauh, Jangan Sampai Kamu Lakukan Ya!
Kebiasaan yang Bikin Sahabat Menjauh (via Merdeka)

Saat kamu terjun dalam lingkungan yang baru, misalnya lingkungan kerja atau organisasi, kamu akan memiliki banyak kenalan baru. Saat memulai kegiatan barumu, kamu akan dengan senang hati menceritakan segala hal yang terjadi pada sahabatmu.

Namun, lama kelamaan, kesibukan dan lingkungan baru bisa jadi menyita banyak waktu hingga tidak ada waktu untuk bertemu atau sekedar meyapa sahabatmu. Hal ini bisa membuat sahabatmu menjauh. Dia akan merasa diabaikan dan merasa kamu mementingkan kesibukan baru ketimbang sahabat yang telah menemanimu hingga saat ini.

Untuk menghindari hal ini, ada baiknya dari awal kamu menyampaikan pada sahabatmu mengenai kegiatan baru yang akan menyita banyak waktu. Jika memungkinkan, kamu bisa mengajak sahabatmu untuk mengenal lingkungan barumu.

3. Sering Membicarakan Kejelekannya di Belakang

Kebiasaan yang Bikin Sahabat Menjauh (via Telisik)

Kebiasaan lain adalah selalu membicarakan kejelekan sahabatmu di belakangnya. Siapa sih yang suka dibicarakan di belakang? Apalagi ini sahabatmu sendiri. Sebagai sahabat, seharusnya kamu mengingatkan langsung jika memang ada sikap buruk yang perlu diubah dari diri sahabatmu, bukannya membicarakan hal tersebut dengan orang lain di belakangnya.

Sebaiknya segera hentikan kebiasaan buruk membicarakan seseorang di belakangnya ya, karena akan membuat sahabat atau bahkan orang terdekat lainnya menjauh darimu.

4. Sering Ingkar Janji



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"