4 Cara Terbaik Mengecilkan Pori-pori yang Perlu Kamu Coba

4 Cara Terbaik Mengecilkan Pori-pori yang Perlu Kamu Coba
Ilustrasi Maskeran Pakai Clay Mask (Woop.id)

Selain memakai pelembab, Healthline merekomendasikan penggunaan clay mask secara rutin. Clay mask mampu membersihkan kotoran, minyak berlebih, dan sel kulit mati. Dengan begitu, pori-pori akan terlihat lebih kecil dan tidak rentan tersumbat.

Kamu bisa memakai clay mask sekali hingga dua kali dalam seminggu. Namun, pastikan untuk tidak memakainya di hari yang sama dengan jadwal eksfoliasi. Hal itu perlu kamu lakukan untuk menurunkan risiko iritasi kulit, ya ladies.

4. Oleskan Sunscreen

Selain beberapa hal di atas, mengoleskan sunscreen juga bisa jadi cara mengecilkan pori-pori yang perlu kamu coba. Nggak cuma dapat menyebabkan kanker dan kerutan, paparan sinar matahari dapat membuat kulit kering.

Akibatnya, kulit memproduksi minyak lebih banyak sehingga pori-pori terlihat lebih besar. Gunakan sunscreen dengan minimal 30 SPF 15 menit sebelum melakukan kegiatan di luar ruangan. Aplikasikan sunscreen lagi jika kamu melakukan kegiatan tersebut dalam jangka waktu lama.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"