Jangan Sampai Nggak Tahu! Begini Cara Menghindari Malware Pada Android

Jangan Sampai Nggak Tahu! Begini Cara Menghindari Malware Pada Android

Saat ini ponsel android tidak lagi digunakan hanya sebatas alat komunikasi, tapi juga digunakan untuk berbagai aktvitas sehari-hari. Karena itu, kamu harus tahu bagaimana cara menghindari malware pada adroid, agar ponsel kamu lebih awet dan datanya juga terlindungi.

Perlu diketahui bahwa malware bisa masuk ke dalam ponsel melalui berbagai cara, yakni saat kamu mengunduh file atau aplikasi secara sembarangan atau tidak melalui tempat resmi, saat sistem keamaan ponsel tidak berfunsi, dan ketika kamu menggunakan aplikasi bajakan. Nah, agar ponsel android kamu tetap aman dan bebas virus. Yuk, coba beberapa cara ini!

1. Unduh Aplikasi dari Layanan Resmi

Cara Menghindari Malware Pada Android (via Rumah)

Cara pertama agar ponsel kamu tetap terlindungi adalah dengan mengunduh aplikasi dari layanan resmi. Jangan tergiur dengan berbagai aplikasi abal-abal lainnya. Sebab, tidak hanya ponselmu saja yang nantinya bisa rusak, tapi data dalam ponsel kamu juga terancam keamanannya. Selain itu, sebelum mengunduh aplikasi sebaiknya cek terlebih dahulu peringkat dan ulasan aplikasi agar kamu tahu aplikasi tersebut aman atau tidak untuk diunduh.

2. Hindari Aplikasi dari Pihak Ketiga



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"