Dikira Anak Durhaka , Daftar Artis yang Berseteru dengan Ibu Kandungnya

Dikira Anak Durhaka , Daftar Artis yang Berseteru dengan Ibu Kandungnya
Dikira Anak Durhaka , Daftar Artis yang Berseteru dengan Ibu Kandungnya (Liputan6.com)

5.    Eza Gionino

Eza Gionino dan Ruch Gaya, sang ibu juga sampai sekarang berseteru. Eza diketahui tidak memiliki hubungan yang baik dengan ibunya setelah memutuskan untuk menikah dengan wanita bernama Meiza Aulia. Ibu Eza menyebut sosok Eza sebagai pribadi yang tidak baik untuk dijadikan istri Eza.

6.    Aurel Hermansyah

Aurel Hermansyah menjadi salah satu artis yang sempat memiliki hubungan tidak baik dengan ibu  kandungnya, Krisdayanti. Aurel pernah melontarkan sindirannya kepada Krisdayanti di Instagram. Suasana memanas ketika Azriel Hermansyah adik Aurel ikut membela Aurel. Untungnya hubungan ibu dan anak-anak sudah membaik setelah Aurel menikah dengan Atta Halilintar dan memiliki anak.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"