Tetap Bugar Tanpa Kenal Usia, Ini Rekomendasi Olahraga Bagi yang Sudah Menopause

Tetap Bugar Tanpa Kenal Usia, Ini Rekomendasi Olahraga Bagi yang Sudah Menopause

Menopause adalah periode alami kehidupan perempuan ketika menstruasi secara permanen berhenti. Olahraga bagi yang sudah menopause memiliki peran penting karena dapat memperkuat otot, menjaga kesehatan jantung, serta meningkatkan kepadatan tulang yang cenderung menurun.

Selama menopause, terjadi perubahan hormon yang dapat mempengaruhi kesehatan termasuk kesehatan jantung, massa tulang, dan berat badan. Karena itu, melakukan olahraga secara teratur merupakan salah satu cara yang efektif untuk menjaga kesehatan fisik dan mental selama masa menopause. Inilah beberapa jenis olahraga yang cocok untuk dilakukan oleh mereka yang sudah memasuki fase menopause.

1. Berjalan Kaki

Olahraga Bagi yang Sudah Menopause (via Halodoc)

Berjalan kaki adalah olahraga ringan yang dapat dilakukan hampir semua orang, termasuk mereka yang sudah mengalami menopause. Berjalan kaki secara teratur dapat meningkatkan kekuatan otot, menjaga kesehatan jantung, dan membantu menjaga berat badan yang sehat. Selain itu, berjalan kaki juga dapat membantu mencegah osteoporosis yang umum terjadi pada wanita menopause.

2. Berenang



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"