Masih Males Olahraga? Gini Cara Memotivasi Diri Sendiri Biar Semangat

Masih Males Olahraga? Gini Cara Memotivasi Diri Sendiri Biar Semangat

Kamu merasa pengen punya badan yang bagus dan memulai diet. Tapi rasanya susah banget buat rajin dan semangat olahraga. Atau mungkin kamu awalnya rajin olahraga, tapi setelah COVID-19 dan cuma di rumah aja, jadi males.

Udah jarang ke gym atau ikutan senam. Juga jarang keluar buat sekadar lari pagi. Pas banget kalau kamu mengalami masalah motivasi olahraga.

Berikut adalah 7 cara untuk memotivasi diri sendiri untuk berolahraga:

1. Jangan dekat-dekat dengan sofa dan kasur!

Jauhi tempat tidur (entrepreneur.com)

Ketika bangun di pagi hari, jauh-jauhlah dari tempat tidur. Kalau kamu lagi santai sore hari juga jauh-jauh dari sofa yang empuk dan gadget. Soalnya sekalai pewe kamu jadi males beranjak buat olahraga.

Ini adalah hukum fisika sederhana, hukum pertama Newton: objek yang diam cenderung diam; suatu benda yang bergerak cenderung tetap bergerak.

Bergeraklah biar kamu lebih termotivasi buat olahraga.

2. Temukan teman

Penelitian menunjukkan bahwa memiliki teman yang bertanggung jawab sangat meningkatkan frekuensi dan kesuksesan latihan kamu. Bicaralah dengan beberapa teman dan temukan seseorang yang tertarik dengan jadwal yang sama.

Kamu bisa cari teman dengan minat olahraga yang sama. Bahkan kalau cuma olahraga dari rumah. Kalian bisa olahraga online bareng dan saling mengingatkan.

Kalian juga gak perlu sama sepenuhnya melakukan olahraganya kok. Sesuaikan aja dengan kebutuhan masing-masing.

3. Integrasikan beberapa gerakan kecil

Workout (theverge.com)

Kalau kamu pergi bekerja dan duduk di meja hampir sepanjang hari, akan terasa menyenangkan untuk keluar dan menggerakkan otot sesudahnya. Tetapi kadang-kadang tampaknya sulit untuk keluar dari kebiasaan itu. Salah satu solusinya adalah tetap berhubungan dengan tubuh sepanjang hari.

Atur beberapa penghitung waktu di ponsel di siang hari.Gunakan sebagai pengingat. Luangkan beberapa menit untuk melakukan gerakan fisik yang berbeda.

Peregangan, lakukan gerakan-gerakan sederhana. Gerakan kecil ini dilakukan 2-3 kali sepanjang hari kerja. Bisa bikin kamu lebih menyesuaikan diri dengan fisik. Sehingga kamu akan lebih termotivasi untuk memiliki beberapa sesi latihan yang lebih besar, lebih lama.

Bisa juga kamu lakukan di rumah kok.

4. Makan makanan segar



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"