Yuk, Ketahui Apa Saja Manfaat Jeruk Lemon untuk Diet

Yuk, Ketahui Apa Saja Manfaat Jeruk Lemon untuk Diet

Tubuh ideal itu impian setiap orang. Makanya nggak cewek, nggak cowok, berusaha mati-matian untuk mencapai bentuk tubuh yang ideal dengan berbagai cara. Ada yang rajin berolahraga sampai diet ketat yang kadang menyiksa diri, semua demi menurunkan berat badan.

Di balik itu, masih ada kok yang melakukan diet secara wajar dengan menerapkan pola makan yang baik dan sehat. Pola makan yang baik menurut para ahli tentu saja konsumsi makanan dengan gizi berimbang. 

Satu menu di antaranya adalah buah, dan buah yang dipercaya ampuh banget untuk menurunkan berat badan adalah jeruk lemon. Beberapa orang pun percaya bahwa kandungan dalam jeruk kuning ini mampu membakar lemak secara efektif. Biar tahu kenapa lemon digandrungi orang-orang yang berdiet, simak yuk ulasan manfaat lemon untuk diet berikut.

1. Rendah Kalori

1. Rendah Kalori rd.com

Lemon diketahui memiliki kandungan kalori yang rendah. Sebab, setiap 100 gram daging jeruk lemon, terdapat hanya sekitar 30 kalori saja. Oleh karena itu, rendahnya kalori pada lemon tidak akan membuat penumpukan kalori dalam tubuh.

2. Bebas Lemak Jenuh

2. Bebas Lemak Jenuh thecookeryshop.com

Sebenarnya, lemak jenuhlah yang bikin berat badan kamu terus bertambah. Jika lemak jenuh masuk ke tubuh, mereka akan bersarang di beberapa bagian tubuh seperti perut dan paha. Mereka sulit untuk dicerna usus. Makanya lemon bisa jadi pilihan yang tepat untuk berdiet karena bebas dari lemak jenuh. Lagian lemon juga bebas kolesterol.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"